Tingkatkan SDM, Fakultas Kehutanan Jalin Kerjasama Dengan ESRI Indonesia

Kamis (23/06) Fakultas Kehutanan (Fahutan) Universitas Tadulako (Untad) melakukan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) dengan ESRI Indonesia dalam hal hibah perangkat lunak ARCGIS Platform ESRI dan program edukasi ESRI Indonesia.…

Continue ReadingTingkatkan SDM, Fakultas Kehutanan Jalin Kerjasama Dengan ESRI Indonesia

Calon Peserta Serdos Gelombang Pertama Ikuti Tes TOEP & TKDA di Pusat Bahasa Untad

Sabtu (11/06) UPT Pusat Bahasa Universitas Tadulako  (Untad) melaksanakan Tes TKDA dan TOEP untuk sertifikasi dosen untuk mengakomodir kebutuhan peserta dari berbagai daerah di Sulawesi Tengah. Wahyudin MPd selaku kordinator…

Continue ReadingCalon Peserta Serdos Gelombang Pertama Ikuti Tes TOEP & TKDA di Pusat Bahasa Untad

Pusbang PMPP Untad laksanakan Workshop Implementasi Pengembangan Silabus dan Rencana Pembelajaran Semester

Sistem Pembelajaran di perguruan tinggi merupakan suatu proses untuk mengembangkan potensi mahasiswa, baik potensi akademik, potensi kepribadian dan potensi sosial ke arah yang lebih baik menuju kedewasaan.  Pembelajaran bukan sekedar…

Continue ReadingPusbang PMPP Untad laksanakan Workshop Implementasi Pengembangan Silabus dan Rencana Pembelajaran Semester

Kunjungan Ramadhan, MPM Al-Iqra Bagikan Takjil Kepada Pasien RSU Anutapura Palu

Minggu (12/06) Mahasiswa Pecinta Mushallah (MPM) Al-Iqra Fakultas Ekonomi Untad melaksanakan salah satu agenda ramadhan mereka yakni Kunjungan Ramahdhan (Kurma). Kegiatan ini mereka laksanakan di Rumah Sakit Umum (RSU) Anutapura…

Continue ReadingKunjungan Ramadhan, MPM Al-Iqra Bagikan Takjil Kepada Pasien RSU Anutapura Palu