Sebanyak 1.574 Mahasiswa Untad Siap Ikuti Pembekalan KKN Angkatan 109
Senin 23/9/2024, Universitas Tadulako kembali melaksanakan pembekalan Kuliah Kerja Nyata (KKN) Angkatan 109 dengan memilih tema “Optimalisasi Potensi Masyarakat dengan Pemberdayaan dan Pengembangan Inovasi dan Percepatan Pembangunan Desa serta Mewujudkan…