Apresiasi Program Laboratorium Desa, Rektor Untad Resmikan Kawasan Pariwisata Pantai Maleo di Mamuju Utara
Rektor Universitas Tadulako (Untad), Prof.Muhammad Basir beserta rombongan mengunjungi desa Letawa,kabupaten Mamuju Utara,Sulawesi Barat pada Selasa (29/11) dalam rangka meresmikan kawasan pariwisata Pantai Maleo di daerah tersebut. Kegiatan ini merupakan…
