Untad Paparkan Diseminasi Hasil Tracer Study 2024 sekaligus Pemberian Penghargaan Bagi Mahasiswa Berprestasi

  • Post author:

Bertempat di Aula Fakultas Kedokteran Untad, acara “Diseminasi Hasil Tracer Study Periode Juli – Desember 2024 & Pemberian Penghargaan Kepada Mahasiswa Berprestasi Universitas Tadulako” digelar pada Selasa pagi (17/12/2024) yang dihadiri Para Wakil Rektor, Dekan, Kepala Biro, Direktur Pascasarjana, Ketua Program Studi serta Para Mahasiswa Berprestasi Untad.

Dalam sambutannya, Dr. Ir. Sagaf, MP selaku Wakil Rektor Bidang Kemahasiswaan dan Alumni menyampaikan bahwamomen kali ini merupakan hal penting khususnya terkait tracer study dan penghargaan bagi para Mahasiswa/i berprestasi.

“ Acara ini penting dan cukup banyak persiapan hingga dapat dilaksanakan pada hari ini. Tracer Study memantau Mahasiswa sejak kuliah hingga menjadi alumni untuk mengetahui seperti apa track record-nya usai lulus dari Untad. Data diisi oleh para alumni, tenaga IT Prodi, Kemahasiswaan bahkan Tim surveyor agar mendapatkan data yang maksimal terkait pencapaian alumni dan pendapatan alumni setelah mendapatkan pekerjaan. Mulai dari alumni D3, S1 dan Pascasarjana yang cukup membantu dalam pengumpulan data alumni. Hal ini penting agar Untad tak hanya mencetak alumni semata melainkan alumni yang produktif dan terserap SDM nya. Syukurnya mencapai 80% yang menjadi alumni yang aktif dan telah mendapatkan pekerjaan sesuai UMP,” paparnya

Dikesempatan yang sama, Ia turut menyampaikan selamat kepada para Mahasiswa/i yang telah mengukir prestasi dan mendapatkan hadiah dari Untad pada kesempatan kali ini.

“ Hari ini kita juga akan memberikan apresiasi kepada Mahasiswa yang berprestasi di tingkat Nasional bahkan Internasional. Kami turut bangga dan memberikan penghargaan berupa uang tunai yang akan diterima langsung oleh para Mahasiswa/i berprestasi kita. Harapannya dapat terus mengukir hal membanggakan dan prestasi serta menginspirasi Mahasiswa lainnya,” tambahnya.

Usai sambutan, acara kemudian dilanjutkan dengan penyerahan penghargaan bagi Para Mahasiswa/i berprestasi diantaranya ;

1Michael Qeyvaldo Pontoh A42124088Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuINDONESIA OPEN-PIALA PRESIDEN INTERNATIONAL KARATE CHAMPIONSHIP TAHUN 2024Internasional MandiriJuara 1KUMITE U-21
-67 KG PUTRA
 Rp2.000.000 
2Syifa Syalsabila BotinginA42124120Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuINTERNATIONAL OPEN KARATE CHAMPIONSHIP 2024Internasional MandiriJuara 2KUMITE -48 KG PUTRI Rp1.000.000 
3Reyva Imelda SambenthiroF55123078TeknikIndividuINTERNATIONAL OPEN KARATE CHAMPIONSHIP 2024Internasional MandiriJuara 1KUMITE +68 KG PUTRI Rp2.000.000 
4Virgino Glen Fritz LabaroN10122020KedokteranIndividuLOMBA BACA PUISI (DARING) TINGKAT INTERNATIONAL (PIALA SAMARTHYA)Internasional MandiriJuara 3 Rp750.000 
5Muh. Ashari RasyidF52122012Teknik/Ketua TimKelompokINTERNATIONAL JASIN MULTIMEDIA & COMPUTER SCIENCE INVENTION ANDA INNOVATION EXHIBITION (i-JaMCSIIX) 2024Internasional MandiriJuara 1 Rp3.000.000 
6Salma SolehaG50121023Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TimKelompokINTERNATIONAL JASIN MULTIMEDIA & COMPUTER SCIENCE INVENTION ANDA INNOVATION EXHIBITION (i-JaMCSIIX) 2024Internasional MandiriJuara 2 Rp1.500.000 
7Nurul AuliyaG50121003Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokINTERNATIONAL JASIN MULTIMEDIA & COMPUTER SCIENCE INVENTION ANDA INNOVATION EXHIBITION (i-JaMCSIIX) 2024Internasional MandiriJuara 2 Rp1.500.000 
8Cici AisyaG50121004Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokINTERNATIONAL JASIN MULTIMEDIA & COMPUTER SCIENCE INVENTION ANDA INNOVATION EXHIBITION (i-JaMCSIIX) 2024Internasional MandiriJuara 3 Rp1.000.000 
9Andi Moh. Ridho PetaloloG20121034Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokINTERNATIONAL JASIN MULTIMEDIA & COMPUTER SCIENCE INVENTION ANDA INNOVATION EXHIBITION (i-JaMCSIIX) 2024Internasional MandiriJuara 3 Rp1.000.000 
10Izzatun Khairiya AlyG70122124Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokINDONESIAN INVENTION AND INNOVATION
PROMOTION ASSOCIATION (INNOPA)
2024
Internasional MandiriJuara 3 Rp1.000.000 
11Anas Ridha Al HaqB50121121Ilmu Sosial dan Ilmu PolitikIndividuPEKSIMINAS TAHUN 2024Nasional PuspresnasJuara 3FOTOGRAFI JURNALISTIK/DOKUMENTER PERUBAHAN UKT K2 SAMPAI SEMESTER VIII 
12AfwanA11121123Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuMTQMN FKIP SE-INDONESIANasional MandiriJuara 2 TARTIL PUTRA Rp750.000 
13Nur HalimaA12121048Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuMTQMN FKIP SE-INDONESIANasional MandiriJuara 3HIFZHIL 10 JUZ Rp500.000 
14Muh Cholil Zain A12121082Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuMTQMN FKIP SE-INDONESIANasional MandiriJuara 1KALIGRAFI Rp1.000.000 
15NovitasariA22121030Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuLOMBA KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT NASIONALNasional MandiriJuara 1BIDANG BIOLOGI Rp1.000.000 
16Raodatul JannahA40121031Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuMTQMN FKIP SE-INDONESIANasional MandiriJuara 1TARTIL PUTRI Rp1.000.000 
17Riska EfendiA40121124Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuLOMBA MICROTEACHING TINGKAT NASIONALNasional MandiriJuara 3KATEGORI SOSHUM Rp500.000 
18Putra Rezky Anugrah A42124089Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuPEKAN OLAHRAGA NASIONAL XXI ACEH-SUMUT 2024Nasional MandiriJuara 3KUMITE PERORANGAN -60 KG PUTRA Rp500.000 
19Reyva Imelda SambenthiroF55123078TeknikIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 SENIOR KUMITE +68 KG PUTRI Rp1.000.000 
20Reyva Imelda SambenthiroF55123078TeknikIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 UNIVERSITAS  KUMITE +68 KG PUTRI Rp1.000.000 
21Rahmat R GaniD10122616HukumIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 SENIOR KUMITE -84 KG PUTRA Rp1.000.000 
22Rahmat R. Gani D10122616HukumIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 UNIVERSITAS  KUMITE -84 KG PUTRA Rp1.000.000 
23Moh Ihlasul AmalO27124089Peternakan dan PerikananIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1UNIVERSITAS KUMITE -55 KG PUTRA Rp1.000.000 
24Moh Ihlasul AmalO27124089Peternakan dan PerikananIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 SENIOR KUMITE -55 KG PUTRA Rp1.000.000 
25Syifa Syalsabila BotinginA42124120Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 UNIVERSITAS KUMITE -50 KG PUTRI Rp1.000.000 
26Syifa Syalsabila BotinginA42124120Keguruan dan Ilmu PendidikanIndividuKEJUARAAN  KARATE LIGA ESA UNGGUL NASIONAL SERIES 1Nasional MandiriJuara 1JUARA 1 SENIOR KUMITE -50 KG PUTRI Rp1.000.000 
27Syafa Funnisa C30424029Ekonomi dan BisnisIndividuKEJUARAAN TAEKWONDO PIALA KEMENPORA RI SULTENG OPEN SERIES-VNasional MandiriJuara 1KATEGORI NASIONAL GRAD B Rp1.000.000 
28Muh. Syafril SyahrizalF11122159TeknikIndividuKEJUARAN NASIONAL TENIS LAPANGAN PIALA REKTOR UNTAD CUP 1 TAHUN 2024Nasional MandiriJuara 3 Rp500.000 
29Andi Moh. Rassya HuzaifiL13124095KehutananIndividuTAEKWONDO OPEN TOURNAMENT DANREM 132 TADULAKO CUP SE INDONESIANasional MandiriJuara 2POOMSAE FREESTYLE KATEGORI JUNIOR PUTRA Rp750.000 
30Ahmad FaranzaA42112057FKIPIndividuPEKAN OLAHRAGA NASIONAL XXI ACEH-SUMUT 2024Nasional MandiriJuara 2PANJAT TEBING (LEAD TIM PUTRA) Rp1.000.000 
31Moh. SuciptoD10119864HUKUMIndividuKEJUARAAN PENCAK SILAT KAPOLRI CUP 2Nasional MandiriJuara 2SENI TUNGGAL DEWASA PUTRA Rp750.000 
32Tri Fachryanti Ramadhana IndraB40121050FISIPIndividuPEKAN OLAHRAGA NASIONAL XXI ACEH-SUMUT 2024Nasional MandiriJuara 3KUMITE PERORANGAN
-61 KG PUTRi
 Rp500.000 
33Arya Yudha PramudityaA12122201FKIP/Ketua TimKelompokINDOOR MARCHING ARTS PADA PMC V TAHUN 2024 MAKASSARNasional MandiriJuara 2 Rp1.000.000 
34Praja ManuruA32122067FKIP/Ketua TimKelompokLOMBA KARYA TULIS ILMIAH TINGKAT NASIONALNasional MandiriJuara 2 Rp1.000.000 
35Aditya Risky PrasetyoD10121675Hukum/Ketua TimKelompokLOMBA DEBAT HUKUM NASIONAL ANTAR PERGURUAN TINGGINasional MandiriJuara 3 Rp750.000 
36FaisalF12121042Teknik/Ketua TimKelompokNEOGEN 4.0 (MAPPING COMPETITION)Nasional MandiriJuara 2 Rp1.000.000 
37Fahri Alam LasongkeG20121013Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokLOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL MATEMATIKA (LKTINM) 2024Nasional MandiriJuara 2 Rp1.000.000 
38SalmanG20121006Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokLOMBA KARYA TULIS ILMIAH NASIONAL MATEMATIKA (LKTINM) 2024Nasional MandiriJuara 3 Rp750.000 
39Andi Moh. Ridho PetaloloG20121034Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokLOMBA KARYA TULIS ILMIAH MATEMATIKA TINGKAT MAHASISWA (PEKAN MATEMATIKA KREATIF SEASON XVII SE-INDONESIA)Nasional MandiriJuara 1 Rp1.250.000 
40Andi Moh. Ridho PetaloloG20121034Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokOLIMPIADE MATHEMATICS EVENT XXIVNasional MandiriJuara 3 Rp750.000 
41Kevin Jieventius YantoG20122033Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokLOMBA KARYA TULIS ILMIAH MATEMATIKA TINGKAT MAHASISWA (PEKAN MATEMATIKA KREATIF SEASON XVII SE-INDONESIA)Nasional MandiriJuara 2 Rp1.000.000 
42Andi Moh. Ridho PetaloloG20121034Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam/Ketua TImKelompokNational SCIENTIFIC’S PAPER COMPETITION (NASCO) 2024Nasional MandiriJuara 2 Rp1.000.000 
43Moh. Reza D10120513Hukum/Ketua TimKelompokKOMPETISI DEBAT NASIONAL SAM RATULANGI LAW FAIR KE – V TAHUN 2024Nasional MandiriJuara 1 Rp1.250.000 
44Mega Khotimah E28121067Pertanian/Ketua TimKelompokLOMBA INOVASI TEKNOLOGI TEPAT GUNA BERBASIS OTOMASI TAHUN 2024Provinsi/Regional MandiriJuara 1 Rp1.000.000 
45Cyanda C Oktova TodengkoG70122058Matematika dan Ilmu Pengetahuan AlamIndividuDUTA WISATA SULAWESI TENGAH 2024Provinsi/Regional MandiriJuara 1 Rp750.000 
46Donna AnastasyaN10123132KedokteranIndividuPUTRI PARIWISATA SULAWESI TENGAH 2024 (Mendapatkan Penghargaan Khusus di Tingkat Nasional Sebagai Miss Wellness Tourism Indonesia)Provinsi/Regional MandiriJuara 2 Rp500.000 
47Andi Moh. Rassya HuzaifiL13124095KehutananIndividuTAEKWONDO EVENT SULTENG OPEN SERI 5 PIALA KEMENPORA RIProvinsi/Regional MandiriJuara 3FREESTYLE TUNGGAL SENIOR PUTRA Rp300.000 
48Siti Umi Fatma ElyD10121178HukumIndividuPEMILIHAN PUTERA DAN PUTRI SULAWESI TENGAH TAHUN 2024Provinsi/Regional MandiriJuara 1 Rp750.000 
49Maldini Anggraeny JustisiaC30122160Ekonomi dan BisnisIndividuKEJUARAAN TAEKWONDO PIALA KEMENPORA RI SULTENG OPEN SERIES-VProvinsi/Regional MandiriJuara 1OVER 73 KG KYOURUGI TINGKAT SENIOR PUTRI Rp750.000 

AA