Rektor Untad Dorong Alumni Jadi Generasi SIGA-8 yang Cerdas, Inovatif, Adaptif, dan Berwawasan Global
Palu, 27 Oktober 2025 — Universitas Tadulako kembali meluluskan 1.475 wisudawan dari jenjang Diploma, Sarjana, Profesi, Magister, hingga Doktoral pada Wisuda ke-132, yang digelar di Auditorium Untad, Senin (27/10). Kegiatan…
